Jabatan Kasat Samapta Polres Lebak, Kapolsek Bayah dan Kapolsek Banjarsari Resmi diserahterimakan

    Jabatan Kasat Samapta Polres Lebak, Kapolsek Bayah dan Kapolsek Banjarsari Resmi diserahterimakan

    Lebak, - Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Lebak Banten AKBP Wiwin Setiawan, memimpin Upacara Sertijab Kasat Samapta Polres Lebak, Kapolsek Bayah dan Kapolsek  Banjarsari di Aula Mapolres Lebak. Jum'at (04/03/22).

    Berdasarkan Surat Keputusan Kapolda Banten Nomor: Kep/61/II/2022 tentang Pemberhentian dan pengangkatan Jabatan di Lingkungan Polda Banten,  Jabatan Kasat Samapta Polres Lebak diserahterimakan dari Iptu Rinaldi Chaniago kepada AKP Ridwan Siahaan, Jabatan Kapolsek Bayah diserahterimakan dari AKP Rohmatul Ampri kepada AKP Sudibyo B. Hadi W, Jabatan Kapolsek Banjarsari diserahterimakan dari AKP Aedi Junaedi kepada Iptu Rinaldi Chaniago.

    Kapolres Lebak AKBP Wiwin Setiawan, SIK dalam amanatnya mengatakan, Serah terima Jabatan di Lingkungan Polres Lebak ini merupakan proses yang sudah terencana dan merupakan dinamika organisasi dalam rangka promosi meniti karir di lingkungan Polri.

    "Diharapkan memperoleh kemantapan pengalaman Jabatan yang beragam guna menunjang tantangan tugas dimasa mendatang, " ujarnya.

    "Kepada Pejabat lama kami ucapkan terimakasih atas dedikasi dan loyalitasnya dalam melaksanakan tugas selama ini, semoga  ditempat yang baru selalu diberikan kesuksesan. Kepada Pejabat baru kami ucapkan selamat  bergabung di keluarga Polres Lebak, segera menyesuaikan, " tegasnya.

    Mengingat Wilayah Kabupaten Lebak rawan bencana alam baik banjir, tanah longsor maupun gempa bumi, AKBP Wiwin ingatkan saat ini memasuki musim penghujan, menekankan kepada pejabat baru agar membuat Peta dan Denah daerah yang sangat rawan bencana, buat alarm bencana, dan berikan penyuluhan kepada masyarakat tentang kewaspadaan bencana.

    "Sehingga apabila  sewaktu-waktu terjadi bencana alam, kita siap dan bisa bergerak cepat guna meminimalisir timbulnya korban, baik korban  jiwa maupun harta benda, " pungkasnya. (Red)

    Polres Lebak Sertijab Kapolsek
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cibeber Polres Lebak...

    Artikel Berikutnya

    Wagub Banten Hadiri Peletakan Batu Pertama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    Kembali Pimpin KONI Lebak, Jeppy Wahyu Dorong Pengurus Berperan di Tingkat Provinsi
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Jazuli Juwaini Kunjungi dan Berikan Bantuan Keluarga Rouf
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Memberikan Dukungan Penuh kepada Moch Ojat Sudrajat dalam Seleksi Calon Anggota KI Provinsi Banten , Plt. Ketua DPD KNPI Banten, Ahmad Jayani
    Ketum PERPAM Desak Kepolisian Segera Menyelidiki Terkait Viral foto Syur Agar Tidak Menjadi Polemik di Masyarakat
    Rp. 28.000.000,- ANGGARAN PEMELIHARAAN GEDUNG AJENG  KASEPUHAN CIBADAK DESA WARUNG BANTEN CIBEBER DIDUGA DIGELAPKAN
    Oknum Pengusaha Batu Bara Ilegal Gaya Preman, Ketua Ormas BPPKB DPAC Bayah : Tidak Ada Yang Kebal Hukum
    RELAWAN URANG BANTEN ( RUB ) DEKLARASI NYATAKAN DUKUNGAN UNTUK MEMENANGKAN PASLON 1 AIRIN – ADE

    Ikuti Kami