Kapolres Lebak Tinjau Pembangunan Bendungan Waduk Karian

    Kapolres Lebak Tinjau Pembangunan Bendungan Waduk Karian

    Lebak, - Guna mengamankan Obyek Vital Nasional, Kapolres Lebak melakukan peninjauan ke Proyek Bendungan Waduk Karian di Desa Pasir Tanjung, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Selasa (12/04/22).

    Kapolres Lebak, AKBP Wiwin Setiawan, didampingi Kasihumas Iptu Jajang Junaedi dan Kasipropam Ipda M.S. Mochtar meninjau dan  melihat langsung perkembangan pembangunan Bendungan Karian.

    Dalam kunjungan tersebut, Kapolres Lebak saat meninjau lokasi, mendengarkan pemaparan salah satu penanggung jawab dari Kementerian PUPR Ditjen SDA BBWSC3 Mandari, S.T.

    "Siang ini kami meninjau perkembangan pembangunan Bendungan Karian yang merupakan salah satu program Bapak Presiden RI, Bendungan Karian juga termasuk sebagai salah satu Objek Vital Nasional yang ada di daerah hukum Polres Lebak, " ucap Wiwin.

    "Berdasarkan pemaparan tadi, fungsi dari bendungan ini sangat penting, karena sebagai penyedia air baku untuk wilayah Kabupaten Lebak, Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang Selatan dan Wilayah DKI Jakarta, " tuturnya.

    AKBP Wiwin menerangkan bendungan juga berfungsi sebagai pengendalian banjir. Pengendalian banjir daerah hilir yang merupakan kawasan strategis dengan infrastruktur penting seperti jalan tol Jakarta-Merak, kawasan industri terpadu dengan kapasitas tampungan banjir.

    "Oleh karena itu Pembangunan Bendungan Karian ini merupakan Objek Vital Nasional yang pemanfaatannya untuk kepentingan masyarakat luas, Jajaran Polres Lebak sangat mendukung dan siap mengamankan seluruh tahap pembangunan sampai dengan selesai, " Tegasnya. (Red)

    Kapolres Lebak Wiwin Waduk Karian Obvit Bendungan
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kondusifitas, Anggota Polsek Cibeber...

    Artikel Berikutnya

    Miris Belum Lama Diperbaiki, Jalan Nasional...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Jazuli Juwaini Kunjungi dan Berikan Bantuan Keluarga Rouf
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Memberikan Dukungan Penuh kepada Moch Ojat Sudrajat dalam Seleksi Calon Anggota KI Provinsi Banten , Plt. Ketua DPD KNPI Banten, Ahmad Jayani
    Ketum PERPAM Desak Kepolisian Segera Menyelidiki Terkait Viral foto Syur Agar Tidak Menjadi Polemik di Masyarakat
    Rp. 28.000.000,- ANGGARAN PEMELIHARAAN GEDUNG AJENG  KASEPUHAN CIBADAK DESA WARUNG BANTEN CIBEBER DIDUGA DIGELAPKAN
    Oknum Pengusaha Batu Bara Ilegal Gaya Preman, Ketua Ormas BPPKB DPAC Bayah : Tidak Ada Yang Kebal Hukum
    RELAWAN URANG BANTEN ( RUB ) DEKLARASI NYATAKAN DUKUNGAN UNTUK MEMENANGKAN PASLON 1 AIRIN – ADE

    Ikuti Kami