Pembangunan Masjid Nurul Iman Kp. Cibitung Desa Cijengkol Kecamatan Cilograng

    Pembangunan Masjid Nurul Iman Kp. Cibitung Desa Cijengkol Kecamatan Cilograng

    Lebak, PublikBanten id Cilograng - Warga Lingkungan RW 14, Kp, Cibitung Desa Cijengkol Kecamatan Cilograng bergotong royong membangun Masjid Nurul Iman.  Ketua pelaksana pembangunan Ust. Udih mengatakan, “masjid yang dibangun ini memiliki ukuran 12 meter x 12 meter dan proses pembangunan sudah berjalan sekitar satu minggu” dan Ketua RW Bp. Wawan selalu memantau jalannya kegiatan gotong royong pebangunan masjid Nurul Iman.

    Katua DKM Masjid Nurul Iman yaitu Bp. Apit Suherna sangat berterima kasih kepada penyumbang dana untuk pmbangunan Masjid dan kepada masyarakat yang begitu kompak dan antusias dalam pelaksanaan Pembangunan Masjid. Bangunan masjid akan dibangun pada tanah yang diwakafkan oleh Ust. Udih selaku Panitia pembangunan, yang kebetulan sebelumnya tanah itu niat akan diwakafkan olehnya.

    Menurut Ketua RW yaitu Bp. Wawan, dana pembangunan mesjid berasal dari hamba Allah yang menyumbang, selain itu juga ada swadaya masyarakat Cibitung RW. 14. Sedangkan untuk proses pembangunan akan dilakukan secara bergotong royong oleh masyarakat Lingkungan Cibitung RW 014 secara bahu-membahu turun langsung melakukan pembangunan, karna pada saat ini alat atau matrial pembangunan sudah ada. "Masjid Nurul Iman ini merupakan masjid tingkat RW. Kesehariannya digunakan untuk kegiatan Salat berjamaah dan kegiatan keagamaan lainnya. Mudah-mudahan pembangunam dapat selesai sesuai waktu yang diharapkan.

    Selain itu kami selaku panitia akan terus berusaha mencari dana kepada para donatur di luar lingkungan, dan proposal sudah kami siapkan untuk mencari bantuan dana, termasuk memohon bantuan ke PT. Cemindo lebak.

    Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa membangun masjid karena Allah, kecil atau besar, maka Allah membangun baginya rumah di surga”. (HR al-Tirmidzi)


    (TimMedia/*Red)

    pembangunan masjid nurul iman kp.cibitung desa cijengkol kecamatan cilograng
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Kumala PW Rangkasbitung Berharap Masa perpanjangan...

    Artikel Berikutnya

    Harapan Sang Ibu , Hamdani Anak Pemprov...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Jazuli Juwaini Kunjungi dan Berikan Bantuan Keluarga Rouf
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Memberikan Dukungan Penuh kepada Moch Ojat Sudrajat dalam Seleksi Calon Anggota KI Provinsi Banten , Plt. Ketua DPD KNPI Banten, Ahmad Jayani
    Ketum PERPAM Desak Kepolisian Segera Menyelidiki Terkait Viral foto Syur Agar Tidak Menjadi Polemik di Masyarakat
    Rp. 28.000.000,- ANGGARAN PEMELIHARAAN GEDUNG AJENG  KASEPUHAN CIBADAK DESA WARUNG BANTEN CIBEBER DIDUGA DIGELAPKAN
    Oknum Pengusaha Batu Bara Ilegal Gaya Preman, Ketua Ormas BPPKB DPAC Bayah : Tidak Ada Yang Kebal Hukum
    RELAWAN URANG BANTEN ( RUB ) DEKLARASI NYATAKAN DUKUNGAN UNTUK MEMENANGKAN PASLON 1 AIRIN – ADE

    Ikuti Kami