Apresiasi pembangunan Paving Block, Kades Lebaktipar : ini program yang di harapkan Masyarakat

    Apresiasi pembangunan Paving Block, Kades Lebaktipar : ini program  yang di harapkan Masyarakat

    Lebak, PublikBantenid.Cilograng Lebaktipar - Apresiasi pembangunan paving block Dari Dinas Perkim Provinsi Banten, Kades Lebaktipar Ini program yang diharapkan masyarakat.


    Saat awak media mengkonfirmasi kepala Desa Lebaktipar, Didi Dulyani S.Pd.I  yang sering di panggil dengan sebutan Jaro koras mengatakan.

    "Alhamdulillah Lebaktipar di anggaran perubahan tahun 2023 mendapatkan bantuan  PSU berupa sarana jalan linkungan paviing blok.dua titik tersebar di Kp Wangun dan kp dayasari. Program ini atas usulan proposal kepala desa ke dinas perumahan dan pemukiman provinsi banten."

    Menurut jaro koras, selalu intens komunikasi dengan pelaksana teknis PSU mengenai pelaksanaan pengerjaan supaya rapih dan bagus dalam pengerjaannya..panjang jalan yang dikerjakan 861 meter.

    "kepala desa mengucapkan Terimakasih  kepada PJ Gubernur Banten cq Dinas Perkim yang telah merealisasikan program ini mudahan Tahun depan Lebaktipar mendapatkannya lagi atas usulan list /proposal yang telah diusulkan kembali ke perkim.karena kebutuhan jalan sebagai aksesiybel masih ada yang perlu di perbaiki di titik-titik lainnya  di Desa lebaktipar."kata Didi dulyani. Rabu (3/01/2024)

    ini akan memberikan manfaat terhadap masyarakat kami yang tadinya jalan linkungan rusak sekarang sudah bagus dan rapih.

    berharap kepada warga masyarakat mari jaga dan manfaatkan jalan ini agar tepat guna dan daya guna.pungkasnya

    Tim media *Red

    pj.gubernur banten dinas perkim propinsi banten humas polri
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Gempa Bumi Tektonik M5,9 di Selatan Jawa...

    Artikel Berikutnya

    KSPK Pimpin Patroli Blue Light Polsek Bayah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Kembali Pimpin KONI Lebak, Jeppy Wahyu Dorong Pengurus Berperan di Tingkat Provinsi
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Jazuli Juwaini Kunjungi dan Berikan Bantuan Keluarga Rouf
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Memberikan Dukungan Penuh kepada Moch Ojat Sudrajat dalam Seleksi Calon Anggota KI Provinsi Banten , Plt. Ketua DPD KNPI Banten, Ahmad Jayani
    Ketum PERPAM Desak Kepolisian Segera Menyelidiki Terkait Viral foto Syur Agar Tidak Menjadi Polemik di Masyarakat
    Rp. 28.000.000,- ANGGARAN PEMELIHARAAN GEDUNG AJENG  KASEPUHAN CIBADAK DESA WARUNG BANTEN CIBEBER DIDUGA DIGELAPKAN
    Oknum Pengusaha Batu Bara Ilegal Gaya Preman, Ketua Ormas BPPKB DPAC Bayah : Tidak Ada Yang Kebal Hukum
    RELAWAN URANG BANTEN ( RUB ) DEKLARASI NYATAKAN DUKUNGAN UNTUK MEMENANGKAN PASLON 1 AIRIN – ADE

    Ikuti Kami